Bahasa merupakan alat untuk berkomunikasi, dapat digunakan untuk berpikir, mengekspresikan perasaan dan melalui bahasa dapat menerima pikiran dan perasaan orang lain. Bahasa merupakan bagian penting dalam kehidupan. Adanya bahasa, akan saling terhubung proses berbahasa antara satu individu dengan individu yang lainnya.