Penelitian ini berjudul Pola Komunikasi Orang Tua Terhadap Mahasiswa Ilmu Komunikasi Pecandu Game Online di Universitas Muhammadiyah Bandung, komunikasi orang tua terhadap anak merupakan bagian yang sangat penting di dalam sebuah keluarga, buruknya komunikasi yang diakibatkan oleh orang tua yang seakan akan tidak peduli dengan perkembangan anaknya, menjadi faktor utama penyebab anak lebih suka …