Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan divisi produksi PT Leading Garment Kota Bandung, dan mengetahui dengan adanya evaluasi produktivitas karyawan dapat bekerja secara professional. Desain penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dan verifikatif yaitu dengan memberikan pernyataan-pe…