Penelitian ini merupakan studi tentang upaya meningkatkan kemampuan berhitung Anak Usia Dini Melalui Permainan Kotak Matematika. Latar belakang penelitian ini bertolak dari kurang optimalnya kemampuan berhitung anak di RA At Taqwa. Tujuan dari penelitian ini yakni: 1) mengetahui bagaimana pelaksanaan pembelajaran dalam meningkatan kemampuan berhitung anak melalui permainan kotak matematika yang…