FARMASI
FORMULASI DAN UJI ANTIOKSIDAN SIRUP EKSTRAKDAUN KEMANGI (Ocimum basilicum L.)
Daun Kemangi merupakan salah satu tanaman Indonesia yang banyak dikonsumsi baik sebagai pendamping makanan maupun sebagai obat berasarkan penelitian sebelumnya. Tetapi, belum adanya penelitian kemangi yang diformulasikan sebagai sirup yang dapat minati masyarakat Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan formulasi yang tepat dan aktivitas antioksidan paling baik dari sediaan sirup ekstrak Daun Kemangi. Penelitian ini dilakukan mula-mula sampel tanaman dibuat serbuk simplisia kemudian di meserasi dengan etanol 96% sehingga menghasilkan estrak cair. Kemudian dikentalkan dengan bantuan rotary evavorator. Ekstrak kental di formulasikan menjadi Formula 1, 2 dan 3 sebanyak 1,5 g, 3 g , dan 4,5 g secara berurutan
Tidak tersedia versi lain