PIAUD
MENINGKATKAN PEMAHAMAN GIZI SEIMBANG ANAK USIA 5-6 TAHUN MELALUI KEGIATAN MEMBENTUK KREASI MAKANAN.
Pendidikan anak usia dini merupakan salah satu upaya untuk merangsang rnberbagai potensi yang di miliki anak supaya dapat berkembang secara optimal. rnPengoptimalan daya pikir dan otak anak tak lepas dari gizi yang di peroleh anak. rnMemberikan pemahaman gizi seimbang pada anak sangat berguna agar anak rnmengetahui akan pentingnya gizi bagi tubuh. Gizi seimbang merupakan susunan rnmakanan sehari-hari yang mengandung zat gizi dalam jenis dan jumlah yang rnsesuai dengan kebutuhan tubuh, sesuai prinsip keanekaragaman atau variasi rnmakanan, aktifitas fisik, kebersihan dan berat badan. Anak prasekolah mengalami rnmasa pertumbuhan yang sangat pesat, sehingga membutuhkan konsumsi pangan rnyang cukup untuk pencapaian gizi seimbangnya, untuk proses pemahaman pada rnanak usia dini mengenai pentingnya gizi seimbang bagi kebutuhannya pun juga rnharus mempunyai konsep makan yang jelas serta pemahaman tentang gizi baik rnyang dikonsumsi sesuai usiannya. Peningkatan pemahaman gizi seimbang ini rnsangat penting diterapkan sejak usia dini karena pada fase usianya anak lebih rnmudah menyerap informasi yang baru mereka ketahui, dan juga sangat rnberpengaruh pada tumbuh kembang anak melalui makanan yang dikonsumsi rnsecara baik dan sehat. rnPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman gizi seimbang rnpada anak melalui kegiatan membentuk kreasi makanan. Subjek penelitian ini rnyaitu anak usia 5-6 tahun di TKQ Nurul Huda tahun pelajaran 2022/2023. Jenis rnpenelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang di laksanakan dalam rndua siklus, setiap siklus dua kali tindakan. Prosedur penelitian pada setiap siklus rnterdapat beberapa tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. rnData di peroleh melalui metode observasi, wawancara dan dokumentasi. rnHasil penelitian menunjukan peningkatan hal ini dapat dilihat dari sebelum rnpelaksanaan siklus Sebagian besar anak kurang mengetahui dan menyadari akan rnpentingnya gizi seimbang. Terbukti ketika anak di tanya tentang contoh dan rnmanfaat dari makanan bergizi, semua anak belum mampu menyebutkannya. , rnsiklus I sebesar 66,5% dan siklus II sebesar 84,5%. Kesimpulan dari hasil rnpenelitian ini adalah melalui kegiatan membentuk kreasi makanan dapat rnmeningkatkan pemahaman gizi seimbang pada anak.rnKata kunci: Gizi seimbang, kreasi makanan.rn"
Tidak tersedia versi lain